Biografi Abu Abdallah Muhammad Al-Idrisi
16:08
Al Idrisi belajar di Cordoba. Seperti geograf muslim pada umumnya, dia berpetualang di banyak tempat, termasuk Eropa, untuk mengumpulkan data geografis. Geograf muslim pada masanya telah dapat membuat pengukuran-pengukuran yang akurat dari permukaan bumi dan beberapa peta-peta belahan dunia yang kini digunakan. Al Idrisi menggabungkan pengetahuan yang sudah ada ini pada penemuan-penemuannya. Hal tersebut digunakan untuk pengetahuan komprehensif dari semua bagian-bagian dunia yang dikenal, dia menjadi terkenal dan mulai mendapatkan perhatian navigator-navigator laut eropa dan perencana militer.





0 comments